untuk lebih berkenalan dengan produk yang kami sediakan mulai dari peralatan parkir, perlengkapan parkir hingga software parkir.
Software parkir kami mampu mengontrol, mengelola dan mengadministrasikan data-data dari aktifitas sistem parkir yang sedang digunakan. Software parkir ini terintegrasi dengan alat parkir dengan baik, mudah dalam perawatan dan sangat mudah dalam pengoperasiannya.
Vehicle Loop Detector (VLD)
Detektor Kendaraan (Vehicle Loop Detector) bekerja saat kendaraan melalui sensor didetektor yang membaca materi logam di kendaraan, fungsi dan kegunaan Vehicle Loop Detector untuk keperluan Access Control, Parking System, Barrier Gate, dan Security system.
Vehicle Loop Detector merupakan suatu perangkat tambahan dalam sistem parkir yang menggunakan Barrier Gate agar kendaraan yang melewati Barrier Gate tidak tertimpa palang. Sistem Kerja Loop Detector akan membaca Metal Kendaraan yang berada diatasnya, sehingga palang tidak akan menutup sebelum kendaraan tersebut melewati Loop Detector tersebut, dan jika kendaraan telah melewati Loop Detector tersebut maka Barrier Gate akan menutup palangnya secara otomatis.
Sistem Loop Detector terdiri dari sebuah loop induktif dan modul detektor. Aplikasi termasuk kontrol lalu lintas sinyal, kontrol akses di lapangan parkir dan penghitungan kendaraan detektor kendaraan dengan sensitivitas tinggi. Vehicle Loop Detector ini dapat digunakan untuk keperluan deteksi dengan intensitas kendaraan yang tinggi seperti pada gedung komersial hingga gerbang jalan tol. Kemampuan deteksi dapat disesuaikan hingga 9 level dengan kemampuan reaksi 20 millisecond. Vehicle Loop Detector ini dapat dengan mudah diintegrasikan dengan berbagai jenis Palang Parkir atau Barrier Gate.
Software Parkir
Untuk mengelola dan memanajemen operasional parkir anda agar menguntungkan dan tertata dengan rapi, satu yang anda butuhkan adalah software parkir dan peralatan parkir yang dapat membantu anda untuk mengontrol dan memanajemen bisnis perparkiran baik secara strategis dan taktis. Dan Pro Parking System ( PPS ) adalah jawabannya untuk software parkir yang modern dan terintegrasi. Penyimpanan datanya berbasis SQL & MySQL Database dimana Data Kunci atau informasi tersebut langsung disimpan di Back Office Server. Data dapat diakses melalui jaringan atau network, Input manual dibatasi hanya ditransaksi masuk dan keluar kendaraan, pengguna jasa dapat melihat jenis laporan yang sangat informatif, akurat dan real time.
Sistem pelaporan software parkir yang lengkap dan akurat sesuai dengan kebutuhan pelanggan.
- Sistem keamanan bisa menggunakan Smartcard, Proximity Card, Barcode, CCTV.
- Teknologi alat parkir Client-Server modern.
- Sistem database yang sudah teruji ketangguhannya.
- Monitor kendaraan parkir masuk dan keluar secara realtime.
- Database yang lengkap akurat dan up-to-date.
- Proteksi ilegal username dan password.
- Pembatasan hak akses user berdasarkan level.
- Sinkronisasi waktu dan data yang terpusat.
- Sistem operasi kompatibel linux dan windows.
- Absensi harian dan hak login karyawan yang terintegrasi.
- Data bersifat read-only (tidak dapat diedit) sehingga tidak bisa dimanipulasi.
Tidak ada komentar: